Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

200 Pekan Bertakhta, Marcus/Kevin Susul Rekor Jawara Bulu Tangkis Lainnya

By Wahid Fahrur Annas - Selasa, 15 Maret 2022 | 21:00 WIB
Pasangan ganda putra, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, usai menang atas Lee Yang/Wang Chi-lin pada babak semifinal BWF World Tour Finals 2021 di Bali International Convention Centre, Nusa Dua, Bali, Sabtu (4/12/2021). (HUMAS PP PBSI)

Baca Juga: Ganda Putra Malaysia Raih Gelar Pertama, Rexy Mainaky Senang

Dua gelar mereka raih pada Hylo Open 2021 dan Indonesia Open 2021. Sedangkan gelar runner-up di dapat pada France Open 2021, Indonesia Masters 2021 dan BWF World Tour Final.

Tahun ini, Marcus/Kevin siap kembali berburu gelar dengan mengikuti turnamen terbuka yang diadakan BWF.

Marcus/Kevin akan mengawali perjuangannya dengan mengikuti ajang bergengsi All England Open 2022.

Di babak pertama turnamen level 1000 itu, Marcus/Kevin akan menghadapi ganda putra Korea Selatan, Choi Sol-gyu/Seo Seung-jae.

 Baca Juga: Kabar Baik Jelang All England Open 2022, Jonatan Negatif Covid dan Berangkat ke Inggris

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P