Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Resmi, Satgas Transformasi Sepak Bola Indonesia Bersama FIFA, AFC, PSSI, dan Pemerintah Terbentuk

By Wila Wildayanti - Kamis, 13 Oktober 2022 | 14:40 WIB
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, tampak sedang foto bersama dengan perwakilan FIFA dan AFC di Hotel Fairmont, Jakarta, 13 Oktober 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: Presiden Jokowi Akan Bentuk Tim Khusus untuk Bantu FIFA di Indonesia

Iwan Bule menjelaskan bahwa keterlibatan semua pihak ini memang untuk sinkronisasi pengamanan hingga aturan yang ada sesuai dari FIFA dan pemerintah nantinya.

Satgas ini juga direncanakan untuk cepat bekerja ke depannya.

Sebab pembentukan ini diharapkan dapat memperbaiki sistem kompetisi sepak bola di Indonesia.

Salah satu yang paling krusial dan jadi fokus utama di Liga Indonesia saat ini yakni terkait pengamanan.

Untuk itu, dalam satuan tugas ini langsung dibentuk.

Hanya saja untuk struktural nama-namanya belum ada karena baru akan difinalisasi malam ini Kamis (13/10/2022).

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P