Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

China Jadi Lawan Serius Cabor Perahu Naga pada Ajang Asian Games 2023 

By Wawan Saputra - Selasa, 29 November 2022 | 23:15 WIB
Suasana turnamen balap dayung perahu naga bertajuk Dragon Boat Festival 2022 di Pantai Ancol, Jakarta Utara, 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Betul sekali, kami harus terus mengingatkan para atlet dan pelatih perihal ini, agar tetap waspada," pungkas Wakil Ketua Umum PB-PODSI Budiman Setiawan menambahkan.

Setelah menyelesaikan Kejuaraan Asia, skuad garuda langsung turun pada kompetisi internasional lainnya.

Kompetisi tersebut adalah Swan Boat Races and Long Boat Race di Sungai Chao Phraya, provinsi Ayutthaya, Thailand, 22-26 November.

Pada kompetisi tersebut skuad garuda berhasil membawa pulang empat medali emas, masing-masing dari nomor 12 pedayung jarak 500 meter dan 200 meter putra dan putri.

Baca Juga: Juara Asian Para Games 2018 Beri Tips Memilih Sepeda untuk Pemula

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P