Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Dalam 42 menit, Fajar/Rian menuntaskan kekalahan menyakitkan tersebut dengan unggul 21-18, 21-17 atas Kang/Seo.
Puncaknya, Fajar/Rian menggenapkan catatan revansnya pada laga final melawan Liang/Wang yang sebelumnya mengalahkan mereka pada perempat final Japan Open 2022.
Baca Juga: Malaysia Open 2023 - Tak Punya Rahasia, Viktor Axelsen Selalu Gulung Lawan pada Gim Pertama
Berikut duel revans yang dijalani Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto pada Malaysia Open 2023
Babak kedua - Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Mark Lamsfuss/Marvin Seidel 8-21, 21-19, 21-16
Perempat final - Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianato vs Ong Yew Sin/Teo Ee Yi 14-21, 21-16, 21-17
Semifinal - Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Kang Min-hyuk/Seo Seung-jae 21-18, 21-17
Final - Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Liang Wei Keng/Wang Chang 21-18, 18-21, 21-13
Baca Juga: Malaysia Open 2023 - Gagal Total, Daya Juang Chia/Soh dan Tan/Thinaah Dipertanyakan