Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Meski Belum Sempurna, Beberapa Indikator Menunjukkan Sepak Bola Indonesia Sudah Mulai Maju
"Saya masih memerlukan beberapa pemain tersebut, kami mau berjuang sampai detik terakhir untuk merebut gelar hingga pekan ke-34," ucap kata Thomas Doll.
Di satu sisi, Thomas Doll tidak lupa menyampaikan permintaan maaf kepada Shin Tae-yong karena sindiran badut dalam sesi jumpa pers Sabtu (11/2/2023).
"Saya ingin berbicara terkait jumpa pers kemarin, karena terlalu emosi, saya minta maaf, seharusnya tidak menyerang secara personal," tutupnya.