Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Borneo FC Resmikan Pelatih Baru, Pernah Punya Hubungan Singkat dengan Timnas Indonesia

By Arif Setiawan - Selasa, 21 Februari 2023 | 09:25 WIB
Direktur Olahraga PSSI, Pieter Huistra, saat menghadiri manager meeting Liga Bola U-13 dan U-15, Ka

"Dia cukup paham dengan sepak bola Indonesia."

"Semoga dia sukses bersama klub ini."

"Sekali lagi selamat bergabung," ucap Nabil.

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Presiden Borneo FC, Nabil Husein (tengah), nampak memberikan arahan kepada Raffi Ahmad saat menyaksikan langsung laga RANS Cilegon FC versus Dewa United di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 2 November 2021.

Baca Juga: Hasil Liga 1 - Bhayangkara FC Bantai Telak Madura United

Di sisi lain, Borneo FC bisa dikatakan menjadi salah satu tim yang paling banyak berganti pelatih di musim ini.

Bagaimana tidak, sudah ada tiga nama pelatih yang pernah menukangi Borneo FC di Liga 1 2022/2023.

Borneo FC dipimpin oleh Milomir Seslija di awal musim.

Posisi Milomir Seslija kemudian digantikan Andre Gaspar.

Andre Gaspar rupanya juga gagal bertahan hingga akhir musim.

Lalu, Borneo FC kini meresmikan Pieter Huistra.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P