Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pasangan berjuluk The Babies tersebut dipastikan berjumpa dengan juara dunia 2022 asal Malaysia Aaron Chia/Soh Wooi Yik.
Menempati unggulan kedua, Chia/Soh memiliki kans besar meraih kemenangan mengingat rekor pertemuan gemilang melawan Leo/Daniel.
Dalam empat pertemuan yang telah terjadi, Chia/Soh selalu berhasil mengatasi perlawanan Leo/Daniel di atas lapangan.
Ajang All England Open 2023 sendiri akan dilangsungkan pada tanggal 14-15 Maret mendatang di Birmingham, Inggris.
Baca Juga: Minta Ganti Pasangan, Anak Asuh Rexy Mainaky Hadapi Misi Mustahil