Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Harap-harap Cemas Tengok Upaya PSSI Berburu Lawan Timnas Indonesia di FIFA Matchday Maret 2023

By Abdul Rohman - Sabtu, 4 Maret 2023 | 15:40 WIB
Bek sayap kanan timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam Bahar (kiri), sedang menguasai bola dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Jadi kalau setiap saat kita hanya bermain di bawah kita, manfaatnya kita hanya menang, cuma poinnya itupun sedikit,” tutur mantan pelatih Bali United tersebut.

Timnas Indonesia sendiri diharapkan dapat bisa melawan negara yang peringkat FIFA-nya jauh lebih tinggi.

Berdasarkan rangking FIFA per 22 Desember 2022, tim besutan Shin Tae-yong ini menduduki posisi ke-151.

Baca Juga: Liverpool Vs Man United - Erik ten Hag Pede, tapi Akui Sulit Bisa Menang di Anfield