Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Piala Dunia U-20 2023 - Israel Rebut Tempat Ketiga Usai Geprek Raja Muda Asia

By Ade Jayadireja - Senin, 12 Juni 2023 | 02:26 WIB
Ran Binyamin melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Korea Selatan pada perebutan tempat ketiga Piala Dunia U-20 2023. (LUIS ROBAYO / AFP)

Keunggulan Israel bertahan hingga terdengar bunyi panjang peluit tanda akhir pertandingan.

Israel 3-1 Korea Selatan (Ran Binyamin 19', Omer Senior 76', Anan Khaili 86'; Lee Seung-won 24'-pen)

Israel: 18-Ofek Melika, 19-Hadar Fuchs, 2-Ilay Feingold, 5-Sean Herd, 8-Ilay Madmon, 6- El Kancepolsky, 15-Tai Abed, 14-Roy Nawi, 16-Ran Binyamin, 11-Hamza Shibli, 7-Anan Khalaili

Pelatih: Ofir Haim

Korea: 1-Kim Joon-hong, 5-Lee Chan-ouk, 4-Choi Seok-hyun, 2-Park Chang-woo, 20-Kim Ji-soo, 19-Bae Seo-joon, 10-Bae Jun-ho, 14-Kang Sang-yoon, 8-Lee Seung-won, 9-Lee Young-jun, 17-Lee Ji-han

Pelatih: Kim Eun-jung

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P