Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Komentar Lengkap Shin Tae-yong Usai Timnas Indonesia Ditahan Palestina

By Arif Setiawan - Kamis, 15 Juni 2023 | 10:45 WIB
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong saat sesi konferensi pers di Stadion Gelora Bung Tomo, Selasa (13/6/2023) (PSSI)

"Harusnya dua sampai tiga gol hari ini."

"Namun, itu yang sangat disayangkan, tetapi perjalanan kita hanya bisa maju, pastinya kita akan berkembang dan maju terus kedepan," ujar Shin Tae-yong.

Lebih lanjut, Shin Tae-yong memberikan pujian khusus kepada para debutan di timnas Indonesia.

Khususnya yakni penampilan Ivar Jenner dan Rafael Struick.

"Rafael dan Ivar memang debut pertama kali sebagai pemai timnas Indonesia."

"Sangat baik performa kedua pemain ini."

"Apalagi masih muda dan jauh-jauh datang ke Indonesia."

"Mereka menunjukan apa yang harus ditunjukan di perandingan kali ini," ujarnya.

PSSI
Pemain timnas Indonesia, Rafael Struick saat berduel melawan pilar Palestina.

Baca Juga: Timnas Indonesia Tetap Tambah Poin Ranking FIFA Usai Ditahan Imbang Palestina tetapi Gagal Geser Liberia