Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gagal Tampil di Piala Dunia U-17 2023 Indonesia, Pelatih Thailand: Semua Salah Saya!

By Arif Setiawan - Rabu, 28 Juni 2023 | 09:00 WIB
Trofi Piala Dunia U-17 (FIFA.COM)

"Anak-anak melakukannya dengan baik."

"Staf melakukannya dengan baik, bagian buruk ada pada saya."

"Saya yang disalahkan di sini."

"Saya bangga dengan semua pemain, mereka mencetak gol di Piala Asia."

"Kekalahan adalah salahku," tuturnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P