Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
BOLASPORT.COM - Berikut beberapa kabar pemain timnas Indonesia yang berkarier di luar negeri pekan ini, ada Jordi Amat hingga Barnabas Sobor.
Berikut adalah rangkuman berita pemain timnas Indonesia yang abroad pekan ini.
Terdapat kabar dari beberapa pemain abroad di antaranya adalah Asnawi Mangkualam, Jordi Amat, Elkan Baggott, Shayne Pattynama, Barnabas Sobor hingga Zahra Muzdalifah.
Sementara ada pula Marselino Ferdinan, Ivar Jenner dan Rafael Struick yang tengah menjalani program pramusim bersama timnya masing-masing yakni KMSK Deinze, FC Utrecht dan ADO Den Haag.
Asnawi Mangkualam absen dalam laga bersama Jeonnam Dragons saat melawan Seoul E-Land pada Senin (3/7/2023).
Pelatih Jeonnam, Lee Jang-kwan tidak menurunkan Asnawi yang hanya duduk di bench.
2. Jordi Amat