Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Ujian bagi Farhan Halim dkk untuk mencapai target awal dengan menembus babak enam besar.
"Kami inginnya kali ini juga bisa masuk enam besar. Anak-anak semangatnya terjaga untuk bisa mencapai target itu," ujar manajer timnas voli Indonesia, Loudry Maspaitella.
Jadwal Siaran Langsung Kejuaraan Voli Asia 2023
Indonesia vs Korea Selatan - 13.15 WIB (Moji)
1. Cep Indra Agustin - Middle blocker
2. Boy Arnez Arabi - Outside hitter
3. Hendra Kurniawan - Middle blocker
4. Muhammad Malizi - Middle blocker
5. Jasen Natanael Kilanta - Setter
6. Doni Haryono - Outside hitter
7. Fahri Septian Putratama - Outside hitter
8. Amin Kurnia Sandi Akbar - Outside hitter
9. Hernanda Zulfi - Middle blocker
10. Farhan Halim - Outside hitter
11. Dio Zulfikri - Setter
12. Agil Angga Anggara - Opposite
13. Fahreza Rakha Abhinaya - Libero
14. Irpan - Libero
Pelatih: Jeff Jiang Jie
Korea Selatan
1. Kim Kyu-min : Middle blocker
2. Hwang Tae-keui : Setter
3. Park Kyeong-min : Libero
4. Heo Su-bong : Opposite
5. Jung Ji-seok : Outside hitter
6. Lim Sung-jin: Outside hitter
7. Gyeong Bok-na : Outside hitter
8. Kim Min-jae : Middle blocker
9. Kwang In-jeon - Outside hitter
10. Hwang Seung-bin : Setter
11. Jeong Han-yong : Outside hitter
12. Im Dong-hyeok : Opposite
13. Lee Sang-guk : Libero
14. Lee Sang-hyeon
Pelatih: Do Hun-im