Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lima Fakta Cerdiknya Shin Tae-yong Bangun Timnas U-23 Indonesia, Salah Satunya Bawa Pemain Rata-rata Berumur 20 Tahun

By Lukman Adhi Kurniawan - Sabtu, 9 September 2023 | 16:45 WIB
Latihan perdana timnas U-23 Indonesia jelang Kualifikasi Piala Asia U-23 2024 di Stadion Sriwedari, Solo pada Senin (4/9/2023). (BAGAS REZA MURTI/BOLASPORT.COM)

3. Lima Pemain Abroad

Pada turnamen ini, timnas U-23 Indonesia akan memaksimalkan lima pemain abroad.

Mereka adalah Pratama Arhan (Tokyo Verdy), Rafael William Struick (Ado Den Haag), Elkan William Tio Baggott (Ipswich Town), Marselino Ferdinan (KMSK Deinze), dan Ivar Jenner (FC Utrecht).

Pemain-pemain yang dipanggil pulang ini diharapkan bisa membuat skuad Garuda Muda bisa mencapai target yakni lolos ke Piala Asia U-23 2024.

Selain itu, pemain-pemain tersebut akan jadi kekuatan utama karena mereka sudah mencatatkan caps bersama timnas senior.

Pengalaman bermain di luar negeri akan jadi senjata ampuh timnas U-23 Indonesia.

PSSI
Pemain timnas U-23 Indonesia, Rafael Struick saat berlatih di Stadion Sriwedari, Solo pada Kamis (7/9/2023).

Baca Juga: Elkan Baggott Bicara Soal Peluang Timnas U-23 Indonesia Lolos ke Olimpiade 2024

4. 13 Pemain berusia di bawah 20 Tahun

Timnas U-23 Indonesia menggandalkan 10 pemain yang berusia di bawah 20 tahun.