Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Asian Games 2022 - Cara Christian Hadinata Bangkitkan Fajar/Rian dari Keterpurukan

By Nestri Y - Kamis, 21 September 2023 | 13:06 WIB
Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, harus tersingkir pada babak kedua Hong Kong Open 2023 di Hong Kong Coliseum, Kowloon, Hong Kong, 14 September 2023. (PBSI)

"Perjalanan saat berjuang untuk naik bisa diingat kembali dan menjadi motivasi untuk melakukan hal yang sama," tambahnya.

Nasehat berharga dari Christian Hadinata itu diharapkan benar-benar bisa merasuk dalam diri Fajar/Rian.

Apalagi mereka akan jadi ujung tombak kekuatan tim putra maupun ganda putra Indonesia pada bulu tangkis Asian Games 2022 yang akan dimulai pada 28 September sampai 7 Oktober 2023.

Fajar/Rian juga merupakan finalis edisi sebelumnya pada Asian Games 2018, di mana mereka meraih medali perak.

Baca Juga: Bulu Tangkis Asian Games 2022 - Tunggal Putra Indonesia Jadi Andalan, Irwansyah Bocorkan Kondisi Cedera Jonatan dan Psikologis Anthony Ginting

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P