Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Namun Uzbekistan mampu bangkit pada babak kedua.
Gol Alibek Davronov pada menit ke-65 berhasil membuat skor menjadi sama kuat 1-1.
Uzbekistan berbalik unggul usai Jasur Jaloliddinov membobol gawang Hong Kong pada menit ke-70.
Skor 2-1 untuk kemenangan Uzbekistan tak berubah hingga pertandingan berakhir.
Hasil ini sekaligus membuat Uzbekistan mengunci posisi puncak Grup C dan berhak melawan timnas U-24 Indonesia pada babak 16 besar.
Duel antara timnas u-24 Indonesia vs Uzbekistan dijadwalkan terlaksana pada tanggal 28 September mendatang.
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
About Us | Privacy | Terms and Conditions | Advertise | Contact Us
Hak Cipta © BolasportNetwork 2024