Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Namun, setelah itu Marc Klok dan kawan-kawan langsung menjalani persiapan dengan maksimal.
Pada Minggu (15/10/2023), para pemain bahkan diberi menu latihan taktik.
Baca Juga: Misi Erick Thohir Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026 Bikin Vietnam Gusar
Hal ini dilakukan agar tim Merah Putih bisa menghadapi Brunei Darussalam.
Pemain andalan Persib Bandung itu bahkan mengatakan timnas Indonesia tengah dipersiapkan untuk meladeni duel pemain Brunei Darussalam.
Marc Klok membeberkan kelemahan Brunei Darussalam yang sudah terlihat dengan jelas pada laga leg pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia pada 12 Oktober 2023 lalu.
Dalam laga leg pertama timnas Indonesia menang 6-0 atas tim berjuluk Tebuan tersebut.
Untuk itu, timnas Indonesia sudah mengantongi kelemahan Brunei Darussalam dan dipastikan siap tempur.
Apalagi Marc Klok meniulai bahwa lini belakang Brunei Darussalam memang sangat lemah.
"Kami latihan sedikit taktikal untuk game plane lawan Brunei Darussalam," ujar Marc Klok sebagaimana dilansir BolaSport.com dari laman resmi PSSI, Senin (16/10/2023).