Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Uji Coba Timnas U-17 Indonesia Dominan Kekalahan, Bima Sakti Punya Dua Pekan Kritis Jelang Piala Dunia U-17 2023

By Lukman Adhi Kurniawan - Selasa, 24 Oktober 2023 | 18:30 WIB
Pelatih timnas U-17 Indonesia, Bima Sakti, sempat tersenyum saat sedang memantau para pemainnya berlatih di Lapangan A, Senayan, Jakarta, Sabtu (16/9/2023) pagi. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: Piala Dunia U-17 2023 - 1 Pemain Panama yang Wajib Diwaspadai Timnas U-17 Indonesia

Pelatih berusia 47 tahun ini menilai bahwa secara permainan sudah ada kemajuan.

Pemain juga memiliki chemistry yang baik setelah TC panjang yang mereka lewati.

Secara persiapan semua yang mereka lakukan berjalan lancar dan sesuai rencana.

Pada TC ini tiga pemain keturunan yakni Amar Rayhan Brkic, Chow Yun Damanik dan Welber Jardim sudah berada dalam tim.

"Tapi dari segi permainan, mereka menunjukkan progres."

"Alhamdulillah semuanya berjalan lancar." tambahnya.

Baca Juga: Piala Dunia U-17 2023 - Calon Lawan Timnas U-17 Indonesia Telan Kekalahan Telak

Bima menyampaikan bahwa masih ada dua pekan yang akan mereka manfaatkan dengan baik.

Nantinya, kelemahan skuad Garuda Asia akan coba diperbaiki sebelum bertarung di Piala Dunia U-17 2023 mendatang.