Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ragnar Oratmangoen Angkat Bicara Usai Dianggap Mengalami Penurunan Karier Setelah Bersedia Bela Timnas Indonesia

By Sasongko Dwi Saputro - Minggu, 10 Desember 2023 | 17:15 WIB
Calon pemain naturalisasi timnas Indonesia, Ragnar Oratmangoen, saat ditemui di pintu masuk VVIP Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Kamis (16/11/2023). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Ia yakin bahwa follower akun resmi Fortuna Sittard bakal bertambah jika resmi membela Timnas Indonesia.

"Saya tidak membicarakannya dengan pelatih," ujar pemain 25 tahun tersebut.

"Américo (Branco, manajer teknis, red.) menanyakan hal ini ketika saya datang dari FC Groningen pada musim panas."

"Namun hal tersebut belum menjadi masalah pada saat itu."

"Saya tidak bisa membayangkan mereka akan mempermasalahkannya." 

"Tidak akan buruk bagi citranya jika klub kembali mengadakan pertandingan internasional." 

"Akun Fortuna sendiri telah bertambah 1.500 atau 2.000 pengikut," tutupya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P