Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Alhasil, dia batal melakoni debutnya bersama Bhayangkara FC dan harus meninggalkan Makassar lebih awal.
Laga yang mempertemukan PSM vs Bhayangkara FC ini berakhir dengan skor 1-1.
Bagi Radja Nainggolan, Bhayangkara FC bisa bangkit dari keterpurukan.
Kini Bhayangkara FC yang mengoleksi 12 poin berada di urutan ke-18 klasemen kompetisi.
"Saya rasa saya berada di grup yang bagus," kata mantan pemain AS Roma itu.
"Dan meski mereka berada di posisi terakhir (klasemen), menurut saya atmosfer (tim) bagus."
"Mereka mempercayainya, sehingga membuat segalanya lebih mudah," tutur mantan pemain AS Roma itu.
Di lokasi yang sama, pelatih Mario Gomez, mengindikasi bahwa Nainggolan belum bisa menjalani debut bersama Bhayangkara FC di pertandingan melawan Persita.
Pemain berusia 35 tahun tersebut hanya akan menghiasi bangku cadangan Bhayangkara FC.