Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong Setting Timnas Indonesia Jadi yang Termuda di Piala Asia 2023 Agar Bisa Diandalkan Lagi untuk Bidik Tiket Olimpiade

By Bagas Reza Murti - Rabu, 17 Januari 2024 | 10:25 WIB
Pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong saat memberi keterangan kepada media di Piala Asia 2023. (PSSI)

"Bahkan jika ke 8 besar, bukan tidak mungkin mendapatkan perpanjangan sampai 2027."

"Hubungan saya sangat baik tetapi kembali sebagai Ketua PSSI, saya harus profesional," tambahnya.

Timnas U-23 Indonesia berada di grup A Piala Asia U-23 2024 pada April mendatang bersama Qatar, Australia, dan Yordania.

Baca Juga: Piala Asia 2023 - Resep Shayne Pattynama untuk Selamatkan Timnas Indonesia

MUHAMMAD NURSINA/TRIBUNNEWS
Timnas U-23 Indonesia vs Turkmenistan di Kualifikasi Piala Asia U-23 2024, Stadion Manahan, Solo, Selasa (12/9/2023).

Empat tim teratas atau seluruh peserta yang lolos semifinal pada ajang ini akan otomoatis mendapat tiket Olimpiade Paris 2024.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P