Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ali Jasim Sebenarnya Ingin Irak dan Indonesia Lolos Olimpiade 2024 Barengan, Kini Doakan Garuda Muda Menang atas Guinea

By Bagas Reza Murti - Jumat, 3 Mei 2024 | 06:39 WIB
Aksi Ilham Rio Fahmi saat timnas U-23 Indonesia melawan Irak pada duel perebutan tempat ketiga Piala Asia U-23 2024 di Doha (2/5/2024). (PSSI)

"Seluruh masyarakat bersatu mendukung timnas U-24 yang sudah memberikan yang terbaik."

Sekali lagi, ia juga menekankan bahwa peluang lolos Olimpiade 2024 belum berakhir.

Baca Juga: Bukan Timnas U-23 Indonesia, Irak yang Melawan Rekan Lionel Messi di Fase Grup Olimpiade 2024

"Ini bukan akhir, melainkan babak baru sepak bola Indonesia yang bersih dan berprestasi," kata Erick Thohir.

"Peluang kita untuk bisa tampil di Olimpiade masih terbuka."

"Kita harus berjuang di pertandingan melawan Guinea. Bismillah," tambahnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P