Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Masalah Ini Langsung Ganggu Kekompakan Timnas Belgia

By Wisnu Nova Wistowo - Kamis, 21 Juni 2018 | 11:21 WIB
Striker timnas Belgia, Romelu Lukaku (9), merayakan gol ke gawang Panama dalam laga Grup G Piala Dunia 2018 di Fisht Stadium, Sochi, 18 Juni 2018.
NELSON ALMEIDA/ AFP
Striker timnas Belgia, Romelu Lukaku (9), merayakan gol ke gawang Panama dalam laga Grup G Piala Dunia 2018 di Fisht Stadium, Sochi, 18 Juni 2018.

Ketidakkompakan mulai mengganggu kiprah Tim Nasional Belgia di Piala Dunia 2018. Masalah tersebut langsung terjadi di pertandingan pertama babak penyisihan Grup G kontra Panama.

Belgia sukses menuai kemenangan 3-0 atas Panama pada partai yang berlangsung di Stadion Olimpiade Fisht, Sochi, Senin (18/6/2018).

Gol-gol timnas Belgia dilesakkan oleh Dries Mertens dan brace alias dwigol dari Romelu Lukaku.

Hasil positif tersebut ternyata tak membuat semua pemain Belgia puas. Eden Hazard dengan terang-terangan mengeluhkan minimnya keterlibatan Romelu Lukaku di lapangan.

(Baca Juga: Lionel Messi Dikritik, Jorge Sampaoli Membela)

Sekalipun Lukaku bisa memberikan kontribusi berupa torehan dua gol pada laga tersebut.

"Tidak mudah bermain dengan adanya pemain yang hilang. Ia sedikit bersembunyi di depan," kata pemain bintang Chelsea itu seperti dikutip BBC.

"Namun, ketika ia terlibat dalam permainan, ajaibnya ia mencetak dua gol. Saya sudah memberitahunya dan semoga ia mengerti sekarang," ucapnya.

Kendati demikian, pelatih tim berjulukan De Rode Duivels, Roberto Martinez, berusaha mengecilkan potensi masalah internal tersebut berkembang dan merugikan Belgia di Rusia.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : bbc.com
REKOMENDASI HARI INI

Update Cedera Mees Hilgers, FC Twente akan Tentukan Nasib Bek Timnas Indonesia Kamis

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X