Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Skenario Grup F Piala Dunia 2018 - Laga Hidup Mati Jerman, Meksiko, Swedia, dan Korea Selatan

By Aditya Fahmi Nurwahid - Rabu, 27 Juni 2018 | 11:34 WIB
 Toni Kroos mencoba menahan pergerakan Hirving Lozano pada laga Piala Dunia 2018, Jerman vs Meksiko, di Stadion Luzhniki, 17 Juni 2018.
JUAN MABROMATA/AFP
Toni Kroos mencoba menahan pergerakan Hirving Lozano pada laga Piala Dunia 2018, Jerman vs Meksiko, di Stadion Luzhniki, 17 Juni 2018.

Empat tim nasional penghuni Grup F Piala Dunia 2018 masih berpeluang untuk mengisi dua tempat di babak 16 besar.

Keempat tim tersebut adalah timnas Jerman, timnas Swedia, timnas Meksiko, dan timnas Korea Selatan.

Empat negara tersebut masih memiliki peluang untuk lolos, meski presentasenya tidak sama besar.

Timnas Meksiko sebagai pemimpin klasemen saat ini dengan enam poin menjadi tim dengan kans lolos terbesar.

Pasalnya, Meksiko hanya butuh hasil seri melawan Swedia untuk memastikan diri lolos ke babak 16 besar.

(Baca Juga: Pelanggaran Keras Gerard Pique Lolos dari VAR dan Kartu Merah)

Bahkan, Meksikomasih bisa lolos meski kalah dari Swedia, namun Jerman haruslah gagal mengalahkan Korea Selatan.


Emil Forsberg dan Thomas Mueller berduel dalam laga Swedia versus Jerman pada penyisihan grup Piala Dunia 2018 di Olimpiyskiy Stadion Fisht, Sabtu (23/6/2018). (ODD ANDERSEN / AFP)

Penampilan ngotot diprediksi akan ditampilkan Jerman dan Swedia.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Seri Ke-3 Shell bLU cRU Yamaha Enduro Challenge Perdana Hadir di Jawa Tengah dan Digelar di Salatiga

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X