Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Joachim Loew Ungkap Alasan Mengapa Jerman Tersingkir

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Kamis, 28 Juni 2018 | 09:49 WIB
Ekspresi pelatih Jerman, Joachim Loew, pada pertandingan Grup F Piala Dunia 2018 di  Luzhniki Stadium, Moskow, pada 17 Juni 2018.
YURI CORTEZ/AFP
Ekspresi pelatih Jerman, Joachim Loew, pada pertandingan Grup F Piala Dunia 2018 di Luzhniki Stadium, Moskow, pada 17 Juni 2018.

Tersingkirnya timnas Jerman dari Piala Dunia 2018, memiliki alasan yang tak tersembunyi bagi sang pelatih, Joachim Loew.

Joachim Loew mengakui bahwa kegagalan timnya untuk melenggang ke babak 16 Besar, adalah hal yang layak untuk didapatkan timnya.

Loew juga mengungkapkan alasan mengapa timnya harus tereliminasi lebih awal di Piala Dunia 2018.

"Pada turnamen ini, kami tak layak untuk menang lagi atau berkesempatan ke babak 16 Besar," kata Loew menerangkan seperti dinukil BolaSport.com dari laman BBC.

"Kami tersingkir bukan karena kami tidak ingin menang, tetapi kami tak pernah memiliki kans untuk mempimpin dari segi apa pun. Kami selalu tertinggal di belakang, meski terus mencoba untuk bangkit," ucap pelatih 58 tahun ini.

(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)

Ironi melihat kegagalan Loew membawa timnas Jerman untuk mengulangi keberhasilan yang tak pernah gagal melenggang ke babak semifinal, baik di turnamen Eropa maupun dunia.

Sebab, eks-asisten pelatih Der Panzer era Juergen Klinsmann itu telah menandatangani perpanjangan masa bakti untuk Tim Panser pada Mei lalu hingga musim panas 2022.

Jerman tersingkir lebih awal lantaran hanya mampu mengemas tiga poin, setelah pada laga pamungkas Grup F kalah dari Korea Selatan dengan skor 0-2, Rabu (27/6/2018). Poin yang sama  juga diperoleh oleh sang lawan wakil Asia.

Sementara dua pesaing lainnya, Swedia dan Meksiko, berhasil melangkah ke fase knockout babak 16 Besar dengan mengoleksi enam angka.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : bbc.com
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Francesco Bagnaia Sudah Sulit Jadi Juara Dunia, tapi Pengamat MotoGP Anggap Jorge Martin Masih Kalah Kelas

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X