Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

India Open 2018 - Pelatih: Angga/Rian Kalah dari Diri Sendiri

By Delia Mustikasari - Jumat, 2 Februari 2018 | 18:35 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Angga Pratama/Rian Agung Saputro, tampil pada babak kedua India Terbuka yang berlangsung di Siri Fort Indoor Stadium, Kamis (1/2/2018).
BADMINTON INDONESIA
Pasangan ganda putra Indonesia, Angga Pratama/Rian Agung Saputro, tampil pada babak kedua India Terbuka yang berlangsung di Siri Fort Indoor Stadium, Kamis (1/2/2018).

Pasangan ganda putra nasional, Angga Pratama/Rian Agung Saputro, gagal lolos ke semifinal India Open 2018.

Angga/Rian menyerah dari pasangan China, Han Chengkai/Zhou Haodong, dengan skor 19-21, 19-21 di Siri Fort Indoor Stadium, Jumat (2/2/2018).

Pasangan unggulan ketujuh ini sebetulnya seringkali mengungguli Han/Zhou, baik pada gim pertama maupun gim kedua.

Namun di saat-saat terakhir, Angga/Rian justru banyak melakukan kesalahan sendiri.

"Angga/Rian bukan kalah sama lawan, tetapi kalah sama diri mereka sendiri. Sudah unggul 18-15, mereka seperti tidak percaya diri. Banyak pengembalian yang mengambang, nyangkut dan mati sendiri, padahal posisinya sedang memimpin," ujar Aryono setelah pertandingan.

Hal paling krusial yang harus diperbaiki dari mereka adalah rasa yakin, percaya diri, dan fighting spirit nya," kata Aryono.

Angga/Rian baru saja dipasangkan kembali setelah kurang lebih empat tahun berpisah.

Keduanya baru menjalani latihan bersama selama satu minggu jelang keberangkatan ke India. Namun, menurut Aryono, hal ini tidak bisa dijadikan alasan.

(Baca juga: India Open 2018 - Marcus/Kevin Jadi Wakil Pertama Indonesia yang Lolos ke Semifinal)

"Soal klop atau belum klop, kalau di ganda putra itu kan sering latihan bersama dengan berganti-ganti pasangan. Jadi, ini bukan alasan. Keyakinan mereka yang masih kurang," kata Aryono.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : badmintonindonesia.org
REKOMENDASI HARI INI

Gol Ke-911 Cristiano Ronaldo Tak Cukup Jadi Penyelamat, Eks Real Madrid dan Barcelona Bikin Al Nassr Kalah Perdana

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X