Tak semua negara yang lolos ke putaran final Piala Thomas-Uber 2018 kompak menempatkan tim putra dan putri pada kejuaraan bulu tangkis beregu tersebut.
Turnamen Piala Thomas dan Uber 2018 masing-masing diikuti oleh 16 tim yang dinilai memenuhi kualifikasi dengan berbagai syarat dan ketentuan yang berlaku.
Tercatat ada 19 negara yang berpartisipasi di putaran final dengan 13 di antaranya mengirim skuat putra dan putri.
Itu artinya ada 6 negara yang hanya mengirim tim di salah satu kejuaraan, Piala Thomas saja atau Piala Uber saja.
Hong Kong menjadi satu-satunya wakil Asia yang hanya mengirim satu wakil.
(Baca Juga: Juara Dunia F1 Ini Rindu Rasa Sampanye Setelah 3 Musim Tak Pernah Naik Podium)
Sementara itu, wilayah Afrika menempatkan dua negara kemudian Eropa dengan tiga negara yang mengirimkan satu wakil.
Putaran final Piala Thomas dan Uber 2018 akan berlangsung pada 20-27 Mei 2018 di Bangkok, Thailand.
(Baca Juga: NBA All-Star 2018 - Bangkit pada 2 Menit Terakhir, Tim LeBron Kalahkan Tim Stephen)
Berikut ini 6 negara yang hanya mengirim Tim Thomas atau Tim Uber saja ke Bangkok, Thailand:
Editor | : | Doddy Wiratama |
Sumber | : | Berbagai sumber |
Komentar