Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kejuaraan Dunia 2018 - Gagal Singkirkan Kamura/Sonoda, Fajar/Rian Alihkan Fokus ke Asian Games 2018

By Delia Mustikasari - Kamis, 2 Agustus 2018 | 14:44 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, mengembalikan kok ke arah Takeshi Kamura/Keigo Sonoda (Jepang) pada babak ketiga Kejuaraan Dunia 2018 yang berlangsung di Nanjing Youth Olympic Stadium, Kamis (2/8/2018).
BADMINTON INDONESIA
Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, mengembalikan kok ke arah Takeshi Kamura/Keigo Sonoda (Jepang) pada babak ketiga Kejuaraan Dunia 2018 yang berlangsung di Nanjing Youth Olympic Stadium, Kamis (2/8/2018).

Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, belum berhasil mengatasi perlawanan Takeshi Kamura/Keigo Sonoda (Jepang) pada babak ketiga Kejuaraan Dunia 2018.

Setelah memenangkan dua pertemuan terakhir, Fajar/Rian takluk, dengan skor 17-21, 16-21 pada laga yang berlangsung di Nanjing Youth Olympic Stadium, Kamis (2/8/2018).

Fajar/Rian tak tampil di permainan terbaik mereka. Keduanya kerap tak dapat mengembalikan serangan lawan dengan baik. Beberapa kali pula mereka mati langkah dan gagal mengantisipasi penempatan bola lawan.

"Mereka sudah mengantisipasi permainan kami dan tadi kami banyak main di bawah tekanan. Kalau saya pribadi memang merasa sering melakukan kesalahan sendiri, banyak buang-buang poin," kata Fajar dilansir BolaSport.com dari Badminton Indonesia.

Pada gim kedua, kami lebih maksa menyerang, tetapi mereka tidak mudah dimatikan. Kami balik tertekan. Pelatih mengarahkan kami supaya jangan buru-buru mematikan lawan," ucap Rian.

Setelah kejuaraan dunia, Fajar/Rian akan segera bersiap mengikuti Asian Games 2018 yang akan berlangsung di Jakarta-Palembang, 18 Agustus-2 September.

(Baca juga: Tim Astra Honda Racing Indonesia Ingin Perbaiki Raihan Tahun Lalu pada ARRC Seri India 2018)

"Setelah kembali ke Jakarta, kami harus langsung mulai persiapan. Selain teknik dan fisik, kami harus meningkatkan fokus kami di lapangan. Kami harus bisa konsisten menjaga fokus dari awal sampai akhir game, jangan sampai tiba-tiba blank," ucap Fajar.

Sementara itu, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo melaju ke babak perempat final setelah menang atas Vladimir Ivanov/Ivan Sozonov (Rusia), 21-19, 21-12.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Badminton Indonesia
REKOMENDASI HARI INI

Rossi-Lorenzo Saja Lewat, Karisma Marc Marquez Sudah Bikin 1 Bos Ducati Luluh

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X