Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Trio Firmino, Mane, dan Salah Milik Liverpool Resmi Trisula Tertajam di Dunia

By Beri Bagja - Rabu, 25 April 2018 | 09:46 WIB
Pemain sayap Liverpool, Mohamed Salah, menolak melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang AS Roma pada laga leg pertama semifinal Liga Champions di Stadion Anfield, Selasa (24/4/2018) waktu setempat, sembari diapit Roberto Firmino (kiri) dan Sadio Mane.
FILIPPO MONTEFORTE / AFP
Pemain sayap Liverpool, Mohamed Salah, menolak melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang AS Roma pada laga leg pertama semifinal Liga Champions di Stadion Anfield, Selasa (24/4/2018) waktu setempat, sembari diapit Roberto Firmino (kiri) dan Sadio Mane.

Trisula ofensif milik Liverpool FC yang beranggotakan Roberto Firmino, Mohamed Salah, dan Sadio Mane terus memakan korban. AS Roma menjadi target pelampiasan trio beringas tersebut.

Nama Roberto Firmino, Mohamed Salah, dan Sadio Mane tercatat di papan skor ketika Liverpool menggilas AS Roma 5-2 di Anfield, Selasa (24/4/2018) atau Rabu dini hari WIB.

Dalam partai pertama semifinal Liga Champions tersebut Firmino dan Salah bikin dua gol, sedangkan Mane menyumbang satu gol.

Fakta menghebohkan pun muncul terkait ketajaman trisula yang kerap disebut Firmansah dari kependekan nama mereka itu.

Menurut data Transfermarkt yang ditelusuri BolaSport.com, mereka resmi menjadi trio tersubur dalam laga kompetitif musim ini. 

Status tertajam milik trisula Firmansah itu bahkan mencakup statistik klub pada kompetisi level top di dunia!

Jika digabungkan, trisula Firmino-Salah-Mane sudah mengakumulasi 88 gol pada berbagai ajang musim ini. 

(Baca Juga: Reuni Sang Pencatat Sejarah untuk Mantan dan Kekasihnya)

Perinciannya adalah Mo Salah mencetak 43 gol, Firmino 27 gol, serta Mane 18 gol.

Kedahsyatan kombinasi itu saat melawan Roma membuat mereka melampaui level ketajaman trisula mahal Paris Saint-Germain: Edinson Cavani, Neymar, dan Kylian Mbappe.


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : transfermarkt.com, Uefa.com
REKOMENDASI HARI INI

Korea Masters 2024 - Putri KW Waspadai Shuttlecock Berat, Jagoan Tuan Rumah Menanti

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X