Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemain Ke-12 Jadi Kunci Real Madrid Kalahkan Bayern Muenchen

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Selasa, 1 Mei 2018 | 16:44 WIB
 Selebrasi pemain Real Madrid setelah mencetak gol ke gawang Leganes pada pertandingan pekan ke-35 Liga Spanyol, di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, Spanyol, Sabtu (28/04/2018)
JAVIER SORIANO / AFP
Selebrasi pemain Real Madrid setelah mencetak gol ke gawang Leganes pada pertandingan pekan ke-35 Liga Spanyol, di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, Spanyol, Sabtu (28/04/2018)

Pelatih Real Madrid Zinedine Zidane, percaya bahwa dukungan fan akan mampu membawa timnya melaju ke babak final Liga Champions

Real Madrid telah unggul 2-1 atas Bayern Muenchen pada leg pertama babak semifinal Liga Champions.

Meski demikian, mereka masih harus memastikan melaju ke babak final melalui pertemuan kedua di markasnya, Stadion Santiago Bernabeu, Selasa (1/5/2018) atau Rabu (2/5/2018) dini hari nanti WIB.

Dengan hasil imbang atau kalah 1-0, Los Blancos pun masih bisa melaju ke babak final yang akan dihelat di kota Kiev 27 Mei 2018 mendatang.

Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, pun yakin timnya akan mampu melaju ke babak final.


Ekspresi pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, pada laga leg pertama semifinal Liga Champions melawan Bayern Muenchen di Allianz Arena, Rabu (25/4/2018) waktu setempat. ( GUENTER SCHIFFMANN / AFP )

"Satu-satunya hal yang tengah kami pikirkan, adalah memberikan seluruh kemampuan kami untuk melaju ke babak final," ucap Zidane dikutip BolaSport.com dari akun Twitter resmi Real Madrid.

(Baca Juga: Catatan Buruk Bayern Muenchen dari Real Madrid Tak Membuat Jupp Heynckes Takut)

Tak hanya itu, dukungan fan atau yang dipersonifikasikan sebagai pemain ke-12 juga Zidane harapkan mampu memberikan dampak lebih pada performa pemainnya terlebih bermain di kandang sendiri.

"Tentu saja, dukungan fan dan seluruh ofisial klub sangat mendorong kami. Tim ini pun akan berbuat yang mereka harapkan demi mencapai babak final," ucap pelatih 45 tahun tersebut.


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : twitter.com/realmadriden
REKOMENDASI HARI INI

Rekap Hasil China Masters 2024 - Dua Final untuk Indonesia, Jonatan Gulung Shi Yu Qi, Sabar/Reza Double Kill Ganda China

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X