Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
KOMENTAR
Mohamed Salah Bahagia Antarkan Liverpool ke Semifinal Liga Champions
Ahmad Tsalis Fahrurrozi
Www.bolasport.com - 11/04/2018, 07:52 WIB
Pemain Liverpool, Mohamed Salah, mengungkapkan kebahagiaannya usai berhasil membantu The Reds lolos ke semifinal dalam laga leg II perempat final Liga Champions kontra Manchester City, Rabu (11/04/2018) dini hari WIB.
KOMENTAR