Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
KOMENTAR
Timnas U-16 Indonesia Menarik Perhatian Pelatih Vietnam untuk Hal Ini
Metta Rahma Melati
Www.bolasport.com - 23/09/2018, 12:41 WIB
Pelatih timnas U-16 Vietnam, Vu Hong Viet berkomentar soal timnas U-16 Indonesia yang akan menjadi lawan mereka pada laga kedua Grup C Piala Asia U-16 2018.
KOMENTAR