Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
KOMENTAR
Belum Pikirkan JDT, Persija Fokus Hadapi PSMS Medan
Mochamad Hary Prasetya
Www.bolasport.com - 08/02/2018, 14:41 WIB
Pelatih Persija Jakarta, Stefano Cugurra, mengatakan bahwa ia belum memikirkan Johor Darul Ta'zim (JDT), yang merupakan lawan timnya di laga perdana Grup H Piala AFC 2018 pada Rabu (14/2/2018).
KOMENTAR