Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
KOMENTAR
Persija Vs Tampines Rovers - Rohit Chand Harap Jakmania 'Pecah' di SUGBK
Segaf Abdullah
Www.bolasport.com - 27/02/2018, 14:11 WIB
Gelandang Persija asal Nepal, Rohit Chand, berharap The Jakmania, sebutan suporter skuat Macan Kemayoran, kembali membisingkan Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), meskipun pada tengah pekan.
KOMENTAR