Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
KOMENTAR
Bek Persebaya Sebut Timnya Seharusnya Bisa Kalahkan Persija
Mochamad Hary Prasetya
Www.bolasport.com - 26/06/2018, 22:28 WIB
Persebaya Surabaya mendapatkan satu poin dari laga tandang melawan Persija Jakarta setelah kedua tim bermain imbang 1-1 dalam laga tunda pekan ke-12 Liga 1 2018 di Stadion PTIK, Jakarta Selatan, Selasa (26/6/2018).
KOMENTAR