Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
KOMENTAR
Kapten Persebaya Sudah Ikut Sesi Latihan
TB Kumara
Www.bolasport.com - 14/08/2017, 21:47 WIB
Kabar menggembirakan datang dari tim berjuluk Bajul Ijo, Persebaya Surabaya. Jelang laga kontra PSIM Yogyakarta, Rabu (16/8/2017), dua pemain dikabarkan sudah mulai menjalani latihan.
KOMENTAR