Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
KOMENTAR
Alasan Kemenangan atas Argentina Sangat Bersejarah bagi Kroasia
Verdi Hendrawan
Www.bolasport.com - 22/06/2018, 09:33 WIB
Timnas Kroasia secara mengejutkan mampu meraih kemenangan atas timnas Argentina pada matchday 2 Grup D Piala Dunia 2018. Kemenangan tersebut menjadi sangat bersejarah bagi persepakbolaan negara dari Semenanjung Balkan itu.
KOMENTAR