Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
KOMENTAR
BWF World Tour Finals 2018 - Penjelasan Pelatih soal Cedera Leher Marcus Fernaldi Gideon
Nugyasa Laksamana
Www.bolasport.com - 14/12/2018, 14:45 WIB
Asisten pelatih bulu tangkis ganda putra nasional, Aryono Miranat, memberikan penjelasan terkait cedera leher yang dialami Marcus Fernaldi Gideon jelang laga ketiga Grup A turnamen BWF World Tour Finals 2018.
KOMENTAR