Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ferrari Bisa Hidup Tanpa F1, tapi Hal Sebaliknya Tidak Berlaku

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Kamis, 4 Januari 2018 | 21:03 WIB
Pebalap Ferrari, Sebastian Vettel, finis di posisi ketiga pada balapan GP Abu Dhabi yang berlangsung di Sirkuit Yas Marina, Minggu (26/11/2017).
ARIEF KURNIAWAN / BOLASPORT.COM
Pebalap Ferrari, Sebastian Vettel, finis di posisi ketiga pada balapan GP Abu Dhabi yang berlangsung di Sirkuit Yas Marina, Minggu (26/11/2017).

Rencana yang dibawa Liberty Media untuk diterapkan pada ajang Formula 1 (F1) mendapat tentangan dari beberapa tim.

Salah satunya adalah Ferrari yang memiliki sejarah kuat di ajang tersebut.

Mantan bos F1, Bernie Ecclestone berpendapat kalau kehilangan Ferrari akan menjadi kerugian besar bagi F1.

Menurutnya, Ferrari tidak akan rugi kalau mereka keluar dari F1 semenjak sang presiden, Sergio Marchionne hanya melihat dari peluang bisnisnya.

(Baca Juga: Balapan F1 Membosankan, Racing Director Salahkan Tim-Tim yang Bermain)

"Saya takut kalau Ferrari dapat hidup tanpa F1, tapi hal sebaliknya tidak berlaku," kata Ecclestone dikutip BolaSport.com dari Fox Sports Asia.

Ecclestone mengatakan bahwa persaingan antara Ferrari dan Mercedes menjadi faktor utama yang menarik hati para penggemar.

Keluarnya Ferrari dari ajang Formula 1 bisa menjadi pukulan telak bagi para penggemar ajang balap mobil jet darat itu.

Alasannya, tim asal Italia ini sudah identik dengan ajang F1 dan sudah bergabung sejak ajang ini bergulir untuk kali pertama pada 1950.

(Baca Juga: Pengadilan Telah Ambil Keputusan soal Gugatan Warga Kepada Valentino Rossi, Ini Keputusannya)


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : foxsportsasia.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X