Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Berpisah dengan Fernando Alonso, F1 Bikin Video Tentang 3 Rival Terberat El Nano

By Doddy Wiratama - Jumat, 23 November 2018 | 15:31 WIB
Fernando Alonso saat berada di paddock tim McLaren dalam sebuah sesi F1 GP Brasil 2018.
TWITTER.COM/MCLARENF1
Fernando Alonso saat berada di paddock tim McLaren dalam sebuah sesi F1 GP Brasil 2018.

 GP Abu Dhabi 2018 yang berlangsung sepanjang akhir pekan ini bakal menjadi seri terakhir yang diikuti oleh Fernando Alonso dalam ajang balap Formula 1 (F1).

Setelah 18 musim berkompetisi di F1, Fernando Alonso memutuskan untuk menyudahi petualangannya di ajang mobil jet darat tersebut.

Jelang berpisah dengan Alonso, pihak F1 pun membuat video persembahan khusus untuk pebalap berjuluk El Nano ini.

Kali ini, F1 mencoba merangkum tiga pebalap yang pernah menjadi rival sengit Fernando Alonso selama berkarier dalam ajang itu.

Baca Juga:

Melalui video yang dirilis di YouTube pada Kamis (22/11/2018) ini, F1 coba menggambarkan betapa hebatnya sosok pebalap asal Spanyol tersebut.

"Jika kualitas seorang rival menggambarkan kehebatan Anda, Fenando Alonso bisa saja merupakan pebalap terbaik sepanjang masa," bunyi kalimat pembuka dalam video berdurasi 3 menit 11 detik itu.

Tiga pebalap pemilik reputasi luar biasa pun masuk dalam daftar rival Fernando Alonso, mereka adalah Michael Schumacher, Lewis Hamilton, dan Sebastian Vettel.

Uniknya tiga pesaing berat Alonso itu hadir bergantian sepanjang perjalanan karier pebalap 37 tahun ini di F1.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : Formula1.com
REKOMENDASI HARI INI

Gol Menit ke-70 Runtuhkan Penampilan Apik Jay Idzes dkk, Pelatih Venezia: Hasil yang Tak Pantas, Bikin Frustrasi!

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136