Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mantan Pemain Timnas Belanda Berjuang Menghadapi Penyakit Langka

By Pradipta Indra Kumara - Minggu, 18 Februari 2018 | 18:39 WIB
Mantan pesepak bola Belanda, Fernando Ricksen, dalam acara laga amal di kota kelahirannya, Sittard, pada 25 Mei 2014.
MARCO DE SWART/ANP AFP
Mantan pesepak bola Belanda, Fernando Ricksen, dalam acara laga amal di kota kelahirannya, Sittard, pada 25 Mei 2014.

Nasib kurang beruntung dialami oleh Fernando Ricksen. Mantan pemain timnas Belanda itu menderita penyakit langka.

Fernando Ricksen menderita penyakit ALS (Amyotrophic Lateral Sclerosis), penyakit tersebut menyerang saraf motorik.

Menurut data yang diperoleh BolaSport.com dari Transfermarkt, Fernando Ricksen pensiun pada tahun 2014.

Pilihan pensiun diambil setelah pada tahun 2013 Ricksen didiagnosis menderita ALS.

Ricksen tercatat memulai karier bersama klub Belanda, Fortuna Sittard.

(Baca Juga: Tinggalkan Manchester United, 5 Pemain ini Malah Jalani Kesuksesan)

Mantan pesepak bola berusia 41 tahun itu pernah memperkuat AZ Alkmaar, Rangers, dan Zenit St. Petersburg.

Usai menderita ALS, mantan pemain berposisi bek kanan itu tak bisa banyak bergerak.

Hal tersebut adalah dampak dari ALS yang membuat kekuatan otot penderita menjadi lemah.

Ricksen memiliki sebuah yayasan untuk penyandang ALS.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : transfermarkt.com, bola.kompas.com, instagram.com/433
REKOMENDASI HARI INI

Jepang Bawa Striker On Fire ke Indonesia, Netizen Ketar-ketir: Waduh Bahaya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X