Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Biang Onar Real Madrid Mengamuk, Lionel Messi Hanya Terduduk Lesu

By Rara Ayu Sekar Langit - Rabu, 28 Maret 2018 | 11:26 WIB
Lionel Messi dalam sesi latihan bersama timnas Argentina di Valdebebas, Minggu (25/3/2018)
AFP
Lionel Messi dalam sesi latihan bersama timnas Argentina di Valdebebas, Minggu (25/3/2018)

  Timnas Argentina harus menelan kekalahan 1-6 dari timnas Spanyol pada laga uji coba di Stadion Wanda Metropolitano, Madrid, Rabu (28/3/2018) dinihari WIB.

Pemain andalan Argentina, Lionel Messi, tak berkutik melihat timnya dibantai oleh timnas Spanyol, lantaran harus absen kerena kondisi yang tidak fit.

Messi hanya bisa menyaksikan kekalahan timnas Argentina di tribune stadion dengan tertunduk lesu.

Pemain Barcelona itu hanya bisa pasrah melihat timnas Spanyol menghancurkan pertahanan Argentina.

 

Sebuah kiriman dibagikan oleh SPORTbible (@sportbible) pada

Pada laga ini, pemain Real Madrid, Isco, menjadi tokoh utama yang menghacurkan timnas Argentina.

Pemain Real Madrid itu berhasil mencetak mencetak hat-trick alias tiga gol pada menit ke-27, 52 dan 74.

Tiga gol lainnya dicetak oleh Diego Costa (12'), Thiago Alcantara (55') dan Iago Aspas (73').

Isco dikenal sempat membuat masalah di Real Madrid lantaran terlibat insiden ruang ganti dengan Sergio Ramos.

Gelandang Real Madrid itu menunjukkan muka kesal saat ditarik keluar pada menit ke-69 dan digantikan oleh Karim Benzema pada laga melawan Espanyol di RCDE Stadium, Selasa (27/2/2018).

Sergio Ramos yang tidak suka dengan sikap buruk Isco, memukul dan memarahi Isco.


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : BolaSport.com, Instagram.com
REKOMENDASI HARI INI

Opini Jujur Pelatih Striker Timnas Indonesia Setelah Tonton Liga 1

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X