Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bukannya Wanita Cantik, Ryuji Utomo Malah Temukan Sosok yang Membuatnya Mencari Cinta di Thailand

By Ananda Lathifah Rozalina - Jumat, 30 Maret 2018 | 14:14 WIB
 Ryuji Utomo
instagram.com/ryujiutomo
Ryuji Utomo

Pesepak bola Indonesia, Ryuji Utomo menemukan hal tak biasa di tengah kariernya di Thailand.

Mantan bek tengah Persija Jakarta itu kini memang memilih merumput di Thailand bersama klub PTT Rayong.

Berada di Thailand, kehidupan Ryuji ternyata tak melulu soal latihan.

Pesepak bola berusia 22 tahun itu juga menyempatkan diri bersosialisasi dan mengunjungi tempat perbelanjaan.

Uniknya, kala mengunjungi sebuah mini market, Ryuji menemukan sosok yang mirip dengan tokoh film Indonesia, Ada Apa Dengan Cinta yakni Mamet yang diperankan Dennis Adhiswara.

(Baca juga : Bangkit dari Kejadian Menyakitkan, Bidadari Futsal Ini Malah Buat Netizen Ngilu)

Dalam film fenomenal itu, Mamet diceritakan sebagai pemuda yang pada awalnya menyukai Cinta, tapi berakhir menikah dengan Milly.

Menemukan sosok pemuda Thailand yang mirip Mamet, Ryuji pun lantas melontarkan sebuah candaan di-story Instagramnya pada Jumat (30/3/2018).

Ryuji menanyakan apakah itu benar-benar Mamet sekaligus mencari-cari keberadaan tokoh Cinta yang diperankan Dian Sastrowardoyo dalam story-nya tersebut.


unggahan instastory Ryuji Utomo pada Kamis (29/3/2018)(instagram.com/ryujiutomo)

"Mamet is that you ? Cinta dimana ?," tulis Ryuji.


Editor : Muhammad Shofii
Sumber : instagram.com/ryujiutomo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X