Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Wow! Berkat Cristiano Ronaldo, Laga ke-100 Gelandang Kroasia Ini Berakhir Manis

By Ananda Lathifah Rozalina - Rabu, 4 April 2018 | 14:54 WIB
Megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, merayakan gol yang dicetak ke gawang Juventus dalam laga leg pertama perempat final Liga Champions di Stadion Allianz, Turin, Italia pada 3 April 2018.
MARCO BERTORELLO/AFP
Megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, merayakan gol yang dicetak ke gawang Juventus dalam laga leg pertama perempat final Liga Champions di Stadion Allianz, Turin, Italia pada 3 April 2018.

Real Madrid sukses meraih kemenangan pada laga leg pertama perempat final Liga Champions kontra Juventus, Selasa (3/4/2018).

Bertanding di Juventus Stadium, Los Blancos berhasil mengalahkan sang Nyonya Tua dengan skor 3-0 berkat dua gol Cristiano Ronlado dan satu gol Marcelo Vieira.

Pada 3 menit pertama, Ronaldo langsung memberikan kejutan dengan membobol gawang Juventus yang dijaga Buffon.

Tak puas hanya satu gol, Ronaldo kembali mengulang gol kedua dengan cara spekatkuler pada menit ke 64'.

(Baca juga : Selain Gol Salto Cristiano Ronaldo, 7 Kejadian Ini Buktikan Adegan Film Captain Tsubasa Terjadi di Dunia Nyata)

Menyambut umpan Dani Carvajal, Ronaldo membuat gol keduanya dengan tendangan salto.

Tak cukup sampai situ, gawang Buffon harus kembali terkoyak saat Marcelo mencetak gol ketiga pada menit ke 72'.

Selain membawa kemenangan bagi Real Madrid sekumpulan gol tersebut juga membuat laga ke 100 gelandang Kroasia milik Real Madrid, Mateo Kovacic berakhir sempurna.

 

A post shared by Mateo Kovacic (@mateokovacic8) on

Bagaimana tidak, Kovavic bisa mengecap manisnya kemenangan bersama Real Madrid di laga ke-100nya berkat gol Ronaldo dan Marcelo.


Editor : Muhammad Shofii
Sumber : Berbagai sumber
REKOMENDASI HARI INI

Timnas Indonesia Punya Tembok Solid, Jepang Akan Bombardir Habis-habisan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X