Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Peduli Seberapa Lama Marko Simic Bertahan di Persija Jakarta, The Jakmania Punya Ruang Tersendiri di Hatinya

By Katarina Erlita Candrasari - Kamis, 19 April 2018 | 14:43 WIB
Selebrasi penyerang Persija Jakarta, Marko Simic, seusai mencetak gol dalam pertandingan kelima Grup H Piala AFC 2018 melawan Johor Darul Takzim di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Selasa (10/4/2018).
HERKA YANIS PANGARIBOWO./BOLASPORT.COM
Selebrasi penyerang Persija Jakarta, Marko Simic, seusai mencetak gol dalam pertandingan kelima Grup H Piala AFC 2018 melawan Johor Darul Takzim di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Selasa (10/4/2018).

Karier Marko Simic yang makin cemerlang di Persija Jakarta mulai dilirik oleh klub mancanegara.

Marko Simic membuktikan kemampuan yang luar biasa saat berlaga dalam ajang Piala AFC 2018 bersama Persija Jakarta.

Tidak heran jika banyak tim luar negeri berniat untuk mendatangkan pemain asal Kroasia tersebut.

Kabar yang beredar, Marko Simic bahkan tengah diincar oleh salah satu tim Benua Eropa.

Tak hanya klub asal Turki, nyatanya Simic juga digoda oleh klub asal Negeri Jiran yang menjadi lawan main Persija di Piala AFC 2018, yakni Johor Darul Takzim (JDT).

Meski begitu pemain yang dijuluki Super Simic itu belum mengambil keputusan mengenai berbagai tawaran tersebut.

 

A post shared by MARKO SIMIC (@markosimic_77) on

Marko Simic pun mengunggah sebuah postingan di media sosial instagram untuk meyakinkan para The Jakmania.

"Seberapa lama kita akan bersama.. selalu spesial," tulis Simic.

Tidak peduli berapa lama Marko Simic akan bertahan di Persija, The Jakmania selalu punya arti spesial di hati Simic.

Setelah melihat postingan tersebut, banyak netizen berharap Simic bisa terus bertahan di Persija Jakarta.


Editor : Muhammad Shofii
Sumber : instagram.com/markosimic_77
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X