Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sejarah Hari Ini, Tendangan Kungfu Eric Cantona

By Dimas Wahyu Indrajaya - Kamis, 25 Januari 2018 | 07:08 WIB
Striker Manchester United, Eric Cantona, meluncurkan tendangan kaki kanan pada fan Crystal Palace, Matthew Simmons (jaket hitam) pada 25 Januari 1995.
YOUTUBE.COM
Striker Manchester United, Eric Cantona, meluncurkan tendangan kaki kanan pada fan Crystal Palace, Matthew Simmons (jaket hitam) pada 25 Januari 1995.

Kembali ke tanggal 25 Januari 1995, dimana pada tanggal itu di Stadion Selhurst Park, London, digelar laga lanjutan Liga Inggris.  

Tim tuan rumah Crystal Palace menjamu juara bertahan Liga Inggris, Manchester United.

Laga ala kick n rush berjalan seru meski harus dibumbui aksi brutal pemain bintang tim tamu, Eric Cantona.

Pria asal Prancis yang diboyong Sir Alex Ferguson dari Leeds United pada tahun 1992 itu melakukan hal tak terpuji dengan menendang fan lawan di tengah laga.

Awal kejadian Cantona mendapat kartu merah yang ia dapat pada menit ke-48'.

(Baca Juga: Sejarah Hari Ini, Alf-Inge Haaland Anggap Kapten MU Roy Keane Akting Cedera)

Ia kedapatan menendang bek Palace, Richard Shaw, yang sebelumnya menekel keras dirinya.

Pendukung tuan rumah tentu menghujani pemain berjuluk 'King' dengan berbagai macam ejekan saat hendak keluar lapangan.

"Balik sana ke Prancis, dasar orang Prancis bangsat!" diyakini seruan ejekan itu menggema dari salah satu fan Palace, Matthew Simmons.

Sebelum semuanya sadar apa yang terjadi, Cantona yang terprovokasi meluncurkan tendangan 'kungfu' kaki kanan mengarah ke tubuh Simmons.


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : Dari Berbagai Sumber
REKOMENDASI HARI INI

Pertama Kali Dipanggil Shin Tae-yong, Gelandang Bali United Incar Masuk Skuad Utama Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136