Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sebelum 2018, Hanya Ada 4 Rekrutan Arsene Wenger dengan Harga di Atas 10 Juta Pound

By Theresia Simanjuntak - Kamis, 8 Februari 2018 | 05:36 WIB
Aksi gelandang Arsenal, Mohamed Elneny, dalam partai Liga Inggris lawan Bournemouth di Stadion Emirates, London, 27 November 2016.
BEN STANSALL / AFP
Aksi gelandang Arsenal, Mohamed Elneny, dalam partai Liga Inggris lawan Bournemouth di Stadion Emirates, London, 27 November 2016.

Sebelum Januari 2018, Manajer Arsenal, Arsene Wenger, memang cenderung santai di bursa transfer musim dingin. Bukan hanya mengenai sedikitnya pemain baru yang didatangkan, juga uang yang dibelanjakan.

Sejak mengasuh The Gunners pada 1996, Arsene Wenger merekrut total 22 pemain pada jendela transfer musim dingin, tanpa menghitung 2018.

Dengan rata-rata wajah baru Arsenal di tiap jendela musim dingin sekitar satu pemain per tahun.

Bukan cuma itu, manajer asal Prancis ini sebelumnya kurang berminat menghabiskan dana besar demi mendaratkan pemain.

Terbukti, hanya empat rekrutan yang ditebus dengan mahar lebih dari 10 juta pound.

(Baca Juga: Gairah Winger FC Barcelona di Klub Baru)

Harga mahal bukan jaminan kualitas. Nama-nama berikut cenderung berperforma biasa saja di Arsenal.

MOHAMED ELNENY
Dari: Basel
Biaya: 11,25 juta pound
Posisi: Gelandang bertahan
Aktif di Arsenal: 2016-sekarang
Main/Gol: 60/2
Gelar: Piala FA 2016-2017, Community Shield 2017


Gelandang serang Arsenal, Santi Cazorla (kanan), bersama Mohamed Elneny merayakan kemenangan tim atas Chelsea pada laga Community Shield di Stadion Wembley, London, 6 Agustus 2017.(DANIEL LEAL-OLIVAS / AFP)

Konsistensi menjadi masalah utama Mohamed Elneny. Suatu kali, pemain asal Mesir itu dapat tampil memesona. Contoh, ketika Arsenal mengalahkan Chelsea 2-1 di Piala Liga (24/1/18).

Akan tetapi, cukup sering pula Elneny bak menghilang di pertandingan.


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : BolaSport.com, Tabloid BOLA
REKOMENDASI HARI INI

Kevin Diks Undang Para Jurnalis Denmark ke Laga Timnas Indonesia vs Bahrain: Saya Ingin Mereka Rasakan Atmosfer Istimewa GBK

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136