Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekor 100 Laga Guardiola di City Lebih Jelek daripada di Barca dan Bayern

By Septian Tambunan - Jumat, 2 Maret 2018 | 15:08 WIB
Ekspresi Manajer Manchester City, Josep Guardiola, dalam laga Liga Inggris kontra Arsenal di Stadion Emirates, London, pada 1 Maret 2018.
GLYN KIRK/AFP
Ekspresi Manajer Manchester City, Josep Guardiola, dalam laga Liga Inggris kontra Arsenal di Stadion Emirates, London, pada 1 Maret 2018.

Pelatih Manchester City, Josep Guardiola, mengantar timnya menggasak Arsenal 3-0 dalam laga Liga Inggris pekan ke-28 di Stadion Emirates, Jumat (2/3/2018) dini hari WIB.  

Tak terasa, Guardiola telah memimpin pasukannya dalam 100 pertandingan di berbagai ajang.

Manchester City dengan perkasa melibas Arsenal berkat gol dari Bernardo Silva (menit ke-15), David Silva (28'), dan Leroy Sane (33').

Anak-anak asuh Guardiola menunjukkan efektivitas luar biasa ketika menghadapi Arsenal pada musim 2017-2018, di mana mereka berjumpa sebanyak tiga kali.

Man City sanggup menciptakan sembilan gol dari hanya 13 tembakan tepat sasaran.

(Baca Juga: Pep Guardiola Sebut 2 Pemain Manchester City yang Sangat Penting)

Kemenangan terbaru di markas Arsenal juga membuat Josep Guardiola telah mempersembahkan 69 kemenangan dari 100 partai di berbagai ajang bersama The Citizens.

Sejak membesut Manchester City pada 1 Juli 2016, Guardiola mampu membuat pasukannya mengemas 236 gol dan cuma kemasukan 92 kali.


Manajer Manchester City, Josep Guardiola, bertepuk tangan ke arah suporter seusai laga Liga Inggris kontra Arsenal di Stadion Emirates, London, pada 1 Maret 2018.(IAN KINGTON/AFP)

Di bawah pimpinan Guardiola, Man City pun cuma mencicipi 13 kekalahan.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : bbc.com
REKOMENDASI HARI INI

Erling Haaland dan Man City Pecundang di Hadapan Viktor Gyokeres, Monster Swedia Menggila di Liga Champions

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X