Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Dia 2 Final Besar yang Menanti Liverpool Musim Ini

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Rabu, 9 Mei 2018 | 01:55 WIB
 Pemain Liverpool FC, Roberto Firmino, Philippe Coutinho, Jordan Henderson, dan Andrew Robertson merayakan gol timnya ke gawang Brighton dalam laga Liga Inggris di Stadion Amex, Brighton, pada 2 Desember 2017.
GLYN KIRK/AFP
Pemain Liverpool FC, Roberto Firmino, Philippe Coutinho, Jordan Henderson, dan Andrew Robertson merayakan gol timnya ke gawang Brighton dalam laga Liga Inggris di Stadion Amex, Brighton, pada 2 Desember 2017.

Pemain Liverpool, Andrew Robertson, menganggap pekan pemungkas Liga Inggris adalah laga yang sama pentingnya dengan final Liga Champions bagi The Reds.

Liverpool terancam terlempar dari empat besar klasemen akhir Liga Inggris dan tak bisa mewakili Inggris di ajang Liga Champions musim depan, setelah menderita kekalahan 0-1 dari Chelsea pada Minggu (6/5/2018).

Kini, mereka menempati peringkat ketiga klasemen sementara dengan koleksi 72 poin, menyisakan satu laga melawan Brighton & Hove Albion pada Minggu (13/5/2018).

Adapun Tottenham Hotspur menguntit di posisi empat memiliki 71 poin dan Chelsea yang mengoleksi 69 angka di posisi lima klasemen, kedua tim itu sama-sama memiliki dua laga tersisa.

(Baca Juga: Diminati 11 Klub Besar, Klub Ini Paling Berpotensi Dapatkan Gianluigi Donnarumma!)

Skuat asuhan Juergen Klopp harus menang dalam laga kontra Brighton akhir pekan nanti, untuk menjaga asa mereka bermain di Liga Champions musim depan.

Laga melawan Brighton bahkan disebut-sebut sebagai laga yang sama pentingnya dengan final Liga Champions menghadapi Real Madrid 26 Mei 2018 nanti.


Striker Manchester City, Sergio Aguero (kanan), berduel dengan bek Liverpool FC, Andrew Robertson, dalam laga Liga Inggris di Stadion Anfield, Liverpool, pada 14 Januari 2018. ( OLI SCARFF/AFP )

Hal itu diungkapkan oleh sang bek kiri, Andrew Robertson, yang meyakini laga melawan Brighton dan Madrid adalah dua laga krusial.

(Baca Juga: 11 untuk 11, Real Madrid Simpan Nomor Punggung Gareth Bale untuk Mohamed Salah)


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : liverpoolecho.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Livoli Divisi Utama 2024 - Daftar Peraih Penghargaan Individu, Dio Zulfikri Jadi MVP Saat Tim Farhan Halim Raih Ranking Ke-4

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X