Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Alasan Mengapa Chelsea Rekrut Robert Green, Kiper Sepuh Tidak Punya Klub

By Tomy Kartika Putra - Rabu, 25 Juli 2018 | 23:06 WIB
    Bek Chelsea, Cesar Azpilicueta (kedua dari kanan), merayakan gol yang dicetak ke gawang West Ham United dalam laga Liga Inggris di Stadion Stamford Bridge, London pada 8 April 2018.
IAN KINGTON/AFP
Bek Chelsea, Cesar Azpilicueta (kedua dari kanan), merayakan gol yang dicetak ke gawang West Ham United dalam laga Liga Inggris di Stadion Stamford Bridge, London pada 8 April 2018.

Mantan kiper timnas Inggris, Robert Green, segera melakukan tes medis di Chelsea pada hari Rabu (25/7/2018) waktu setempat, dilansir BolaSport.com.

Kiper gaek asli Inggris berusia 38 tahun, Robert Green, baru saja habis kontrak dengan Huddersfield Town pada akhir musim 2017-2018.

Hal itu membuat kiper yang besar namanya saat membela Norwich City berstatus free agent dan dapat bergabung ke Chelsea dengan gratis.

Green diproyeksikan menjadi kiper ketiga Chelsea dibelakang Thibaut Courtois dan Willy Caballero.

Chelsea merekrut kiper sepuh ini setelah ditinggalkan dua kiper, Eduardo dan Jamal Blackman.

Kedua kiper tersebut dilepas dengan status pinjaman dimana Eduardo bergabung dengan West Ham United sementara Jamal ke Queens Park Rangers.

Selain itu, rumor terkait Courtois yang akan hengkang dari Stamford Bridge juga menjadi faktor pertimbangan Chelsea memboyong Green.

Musim lalu bersama Huddersfield, Green hanya membukukan satu penampilan.

Itu pun terjadi ketika The Terriers bermain di Piala Liga Inggris kontra Newport County.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : SkySports.com
REKOMENDASI HARI INI

David da Silva Kembali, Siap Bantu Persib Kalahkan Lion City Sailors

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X